Sosialisasi Aksi bergizi ini ditujukan kepada siswa siswi MTs Salafiyah Pandanwangi untuk memberikan pemahaman tentang pentingnya mengetahui dan mengkonsumsi makanan yang sehat dan bergizi yang akan sangat berguna bagi perkembanagan dan pertumbuhan remaja usia madrasah.